Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2011

Singapore Mass Rapid Transit (SMRT) : Solution Transportation Problem In Singapore

Singapore Mass Rapid Transit atau MRT Singapura adalah sebuah sistem angkutan cepat yang membentuk satu kesatuan dari sistem kereta api di Singapura dan membentang ke seluruh negara kota ini. Bagian pertama dari SMRT ini, antara Stasiun Yio Chu Kang dan Stasiun Toa Payoh, dibuka tahun 1987 dan menjadi sistem angkutan cepat tertua kedua di Asia Tenggara, setelah sistem LRT Manila. Jaringan ini telah berkembang cepat sebagai hasil dari tujuan dari Singapura untuk mengembangkan jaringan kereta yang lengkap sebagai faktor utama dari sistem angkutan umum di Singapura dengan perjalanan penumpang harian rata-rata 1,952 juta jiwa tahun 2009, hampir 63% dari 3,085 juta penumpang jaringan bus pada waktu yang sama. SMRT memiliki 79 stasiun dengan jalur sepanjang 129,7 kilometer dan beroperasi pada rel standar. Jalur rel ini dibangun oleh Land Transport Authority, sebuah badan milik Pemerintah Singapura yang memberi konsesi operasi kepada perusahaan laba SMRT Corporation dan SBS Tr